Sabtu, 20 September 2008

Sekilas Info pameran lukisan

Salam Budaya,Salam Autis............
Bersamaan dengan hari jadi kota jogja ke 252 th, sebagian karya-karya dari anak-anak autis akan di pamerkan di JNM/jogja national musium/ex ISI jl Gampingan no:1 Yogyakarta.
Acara pada tanggal 12 0ktober 2008 dimulai pukul 01.00 sampai 24.00 Dengan ditandai pukul kenthongan dan diikuti bunyi-bunyian yang ada di sekitarnya. Acara ini berkat kerja sama Dinas PARSENIBUD Kota, Paguyuban Seni Ngesti Paku Budoyo Pakuncen serta komunitas-komunitas pengisi acara yang antara lain dari PLT Bagong Kusudiarja, Anak Budaya Jogja, kuncen geguritan dan masih banyak lagi. Pameran bertujuan mensosialisasikan autis.
Sekian .
sie acara catur wd

1 komentar:

Maha_Dewi mengatakan...

Salam Budaya...
Para siswa memang harus sering mengadakan pameran supaya mereka lebih eksis, lebih dikenal oleh para pelukis2 di Jogja dan di Indonesia.
Mungkin nanti suatu saat bisa pameran bersama lagi dengan para pelukis senior dan para pelukis autis lainnya.
Okey, sukses ya...Dan semoga bulan Oktober nanti tidak hujan.
Salam
Dewi